Beijing Capital International Airport (PEK) Lounge Service
- Manjakan diri anda sebelum penerbangan panjang di lounge yang nyaman dan mutakhir
- Tingkatkan pengalaman anda di bandara dengan layanan eksklusif pada berbagai fasilitas
- Nikmati berbagai pilihan makanan dan minuman untuk mengisi energi sebelum penerbangan
- Bersantailah di kursi mewah sambil menonton TV atau update media sosial anda
Tentang aktivitas ini
Kurang tidur sebelum penerbangan yang menegangkan? Santai sejenak dulu di layanan lounge berkelas yang disediakan oleh Beijing Capital International Airport. Pilih beberapa lokasi lounge di sekitar bandara yang dapat memenuhi kebutuhan perjalanan anda dengan sempurna. Nikmati kemewahan dan kenyamanan pada saat yang bersamaan di dalam ruangan ber-AC dengan fasilitas modern yang membantu anda bersantai sebelum penerbangan panjang. Manfaatkan akses internet cepat untuk terhubung dengan teman-teman dan keluarga di rumah melalui media sosial. Nikmati pula interior berkelas kala menonton film dan acara paling hits di TV atau bahkan hanya untuk bersantai sambil mengecek akun media sosial anda agar senantiasa terhubung dengan teman-teman dan keluarga di rumah. Tak perlu uang ekstra untuk membeli makanan dan minuman di pesawat karena lounge memiliki semua yang anda inginkan, mulai dari makanan, dessert, dan snack yang kami sajikan demi kemudahan dan kenyamanan anda.



Catatan untuk kamu
Konfirmasi
- Kamu akan menerima konfirmasi langsung. Jika kamu tidak menerima konfirmasi pemesanan, mohon beri tahu kami
Ketentuan
- Anak berusia 0-2 tahun harus ditemani orang dewasa yang membayar
- Anak berusia 0-2 tahun dapat masuk secara gratis
Informasi Tambahan
- Gambar lounge yang ditampilkan pada halaman ini hanyalah untuk referensi
- Biaya tambahan akan berlaku jika melebihi waktu yang berlaku di voucher, dibayarkan secara tunai langsung di konter
- Harap diperhatikan bahwa tidak ada panggilan pengingat boarding di beberapa lounge. Standar spesifik mengikuti ketentuan yang berlaku di masing-masing lounge yang ditunjuk
Lokasi



