Tiket Masuk Bounce Philipines di Manila
40 ulasan
600+ kali dipesan
Bounce Philippines, Southmall Access Road, Almanza Uno, Las Pinas, Metro Manila
- Cobalah level baru kegembiraan di Bounce Philipines!
- Nikmati kesempatan meloncat-loncat seharian nonstop di dalam taman trampoline indoor seluas 1.225 meter persegi ini
- Tersedia 18 penawaran yang membuat kunjungan anda semakin mengasyikan
- Bermainlah bola voli, dodgeball, basket, bahkan bertinju seraya meloncat-loncat di 81 trampolin
- Jika anda mencari ketegangan, cobalah beratraksi di podium parkour
- Tantang anak-anak anda di Ninja Course atau di Gladiator Battle Beam
Catatan
Saran:
- Tas dan sepatu bisa ditaruh di area penyimpanan gratis
- Bersenang-senanglah sambil menikmati Bounce DJ Light Show setiap hari, setelah 17:00. Atraksi ini termasuk efek laser, efek lampu hitam, dan smoke machine
Lokasi



